Rabu, 04 November 2015

Pengurus Garda BMI DPW Riyadh Melakukan Kunjungan Silaturahmi Ke KBRI RIYADH guna Penyerahan SK Kepengurusan Garda BMI DPW Riyadh

Garda BMI Arab Saudi : News
Posted By:   Kang dul



Pengurus Garda BMI DPW Riyadh Melakukan Kunjungan Silaturahmi Ke KBRI RIYADH Guna Penyerahan SK Kepengurusan Garda BMI DPW Riyadh.Berkunjung di Ruang Kerja Konsuler Langsung di Temui Konsuler KBRI Riyadh Bapak Dede Achmad Rifai Kemudian Kami Berbincang Bincang Mengenai Tujuan Serta Visi dan Misi dari GARDA BMI RIYADH Dengan Mengulas Serta Memaparkan Berbagai Masalah dan Problematic di Kalangan Masyarakat Yang Berada di Wilayah Riyadh Khususnya dan Arab Saudi Pada Umumnya.Kemudian Tanya Jawab Mengenai dari Berbagai Masalah Sampai Dengan Soal Penempatan. di Katakan Oleh Bapak Konsuler Bahwa Untuk Pekerja Rumahan Khususnya Lelaki Akan Tetap di Buka Nantinya.dan Mekanismenya Seperti Apa Silahkan Dapat Menanyakan Langsung Pada KBRI.Bincang-Bincang Berakhir Pukul 09.15 Beliau Meminta Maaf di Karenakan Waktunya Terbatas.Karena Mau Mengecek Keberadaan WNI/BMI Yang Berada Di Tarhil-Tarhil Demikian di Katakan Oleh Pak Dede Achmad Rifai.Berakhir Dengan Poto Bersama Dan Salam-Salaman.









Setelah Selesai di Ruangan PF.Konsuler.Langsung Menuju Ruagan Atase Tenaga Kerja.Dan Langsung di Sambut Baik Oleh  Bapak Temmy Prayitno Wachyu.Selaku (Atase Tenaga Kerja) Di Awali Dengan Bersalam Salaman.Kemudian Pembicaraan Di Buka Oleh Saudara Abdul Aziz Rasman.Yang Biasa di Panggil Kang dul(Sekretaris Garda BMI Riyadh) Ia Menjelaskan Tentang Visi Misi  Garda BMI di Lanjutkan Dengan Tanya Jawab.di Antara Pengurus Mengenai Penanganan dan System Yang Ada.Aambil Memperkenalkan Satu Sama Lain Pengurus Yang Pada Saat itu Hadir Diantaranya . bapak.H.Ahmad Rofik (Wakil Ketua) Abdul Aziz Rasman/Kang Dul(Sekretaris) H.Saech Widodo Hasan(Pembina I)  Agus(Divisi Komunikasi dan Informasi)
H.Nurhamid(Divisi Advokasi Hukum & Ham)  H.Mahmud Jetis(Divisi.Olahraga)  Faisal Fadli (Divisi Olahraga) Langkah Yang di Usulkan Dari H.Nurhamid Mengenai Penambahan Kuota Pegawai Staff KBRI dan Anggarannya Sampai Dengan 100 %. Beliau Juga Sempat Mengusulkan di Bukanya Visa Untuk Pekerja Laki-Laki.Dengan Beralasan Bahwa Laki-Laki Adalah Tulang Punggung Keluarga.Dan Hal ini Di Sambut Baik Oleh Atase Tenaga Kerja Terakhir Di Sampaikan Oleh Pak Ibda (Staff Naker) Beliau Menginginkan Untuk Dialog Bersama Masyarakat Mengenai Kinerja KBRI. "Silahkan Garda BMI Memfasilitasinya.Ujarnya di Akhir Pertemuan.Dan Insa Allah GARDA BMI Bisa Menjadi Jembatan Informasi Untuk KBRI Riyadh Dan KJRI Jeddah







Tidak ada komentar: