Selasa, 17 November 2015

81 Karyawan UNISTAR di Telantarkan Hingga 3 Hari Tidak Makan

GARDA BMI News:
Posted by: Kang Dul
Riyadh Arab Saudi  Senin,16/11/2015






PF Konsuler (Bpk.Ahmad Dede Rifai) Bersam Staf KBRI Riyadh
Mendatangi Camp Unistar (Bin Laden) Daerah Yarmuk Riyadh.

Pukul : 13.00 WKSA
Pasalnya pada hari Ahad  15/11/2015 yang lalu . Para Perwakilan Pekerja dari Unistar mendatangi KBRI Riyadh.bermaksud ingin mendapatkan Tuntutannya dan Hak-Haknya.
dengan di wakili 3 orang  yang di ketuai pak Abdullah.mereka menemui bapak Temmy Prayitno Wachyu di dampingi oleh staff nya Bpk Ibda.
memaparkan keinginannya berupa Tuntutan di antaranya :

Gaji tidak di berikan bervariasi anatara 1 bulan samapai 4 bulan.
tidak di pekerjakan.
dan selesai kontrak tidak di pulangkan.

Pak Abdullah (Perwakilan dari pekerja Unistar) mengatakan Pada Saat Keluar Dari Gedung KBRI .
Bahwa KBRI tidak bisa meng exitkan langsung .terkecuali jika yang mengexitkan pihak UNISTAR demikian ujarnya. dengan loby-loby dari jajaran GARDA BMI RIYADH ke pihak KBRI Terfokus pada masalah konsumsi mereka. berawal dari keluhan seorang pekerja dari unistar mengeluhkan pada Bapak Ari Yoga (Humas 2 GARDA BMI RIYADH). "Kami bersama teman-teman di Camp UNISTAR Belum Makan Selama 3 Hari" Ujarnya Hingga Esoknya Bpk Ari Yoga membawanya ke Acara Pertemuan yang di adakan GARDA BMI RIYADH di Alhair.
pada acara tersebutkan akhirnya memutuskan untuk mendonasikan dan mengumpulkan berupa sumbangan pada UNISTAR Selain membahas masalah lainnya.

Pada Malam Harinya Pukul : 09.00 15/11/2015 Kang dul (Sekum GARDA BMI RIYADH) belanja Kebutuhan Mereka.dan langsung memberitahukan Ke Ari Yoga (Humas II) untuk bersama sama mendatangi Camp UNISTAR.





Div Kominfo (Agus) mengatakan Sy Sudah Memberikan info ke pihak KBRI bahwa  Pekerja Unistar Belum Makan Selama 3 hari.
Esoknya KBRI meng iya kan ke inginan Agus.dan langsung memblanjakannya kebutuhan pokok.
Hingga Tepat Pukul:13.15 WKSA  16/11/2015. PF Konsuler dan Staff KBRI di Dampingi Ari Yoga (Humas II) Bertandang Ke Camp UNISTAR yg berada di wilayah Yarmuk Riyadh.
dengan membawa Sembako yang di butuhkan Pekerja dan mengadakan tanya jawab hingga pemberian Exit permit pada 18 Orang pekerja.itupun bertahap.





hari ini : Selasa. 17/11/2015 PF konsuler mengatakan Ke Sekum Melalui Whatsap  Sekitar 11 Orang mendapatkan Exit permitnya (KDL)


Tidak ada komentar: